Shibuya Tokyo: Antara Anjing Hachiko, Persimpangan Scramble, dan Pusat Belanja di Jepang Tokyo tidak hanya bercerita tentang kota super metropolitan modern akan tetapi juga memiliki arti kesetiaan yang sangat mendalam. Tepatnya di halaman depan Stasiun Shibuya, Tokyo Jepang terdapat patung legendaris yang terkenal dengan patung anjing Hachiko. Anjing ini di kisahkan dengan kesetiaanya menunggu majikannya […]