Paket Tour Jepang September 2025
Musim Gugur telah tiba!!!!! Saatnya menikmati musim gugur di Jepang. Saat dedaunan mulai berubah warna menjadi Kuning, Orange , Kecoklatan, Emas atau Kemerahan. Ditambah lagi dengan gugurnya ranting-ranting pohon, menjadikan seluruh area Jepang semakin Eksotis. Perpaduan yang sangat kontras dan menjadikan mata untuk selalu tertuju di sana, sungguh pemandangan alam yang menajubkan.
Suhu di Tokyo pada bulan September di siang hari antara 23 hingga 28 derajat celsius, Akan tetapi cuacanya masih relatif cerah . Udaranya menyegarkan dan memberikan kenyamanan. Daun-daun di daerah utara berubah warna merah dan gugur terlebih dahulu. Akan tetapi pada daerah selatan menyusul. Oleh karena itu, daun musim gugur bisa dinikmati perlahan-lahan dari utara hingga ke selatan.
Tak hanya itu pada saat musim gugur di Jepang banyak makanan lezat yang dihidangkan. Pada musim gugur di Jepang biasanya banyak menghidangkan ikan sauri panggang di musim gugur karena pada musim ini banyak ikan sauri. Biasanya musim gugur pada Bulan September masih banyak hari yang dilalui suhu yang panas karena sisa musim panas maka banyak dikenakan baju lengan pendek di siang hari.
Ada suatu hal yang menarik di Jepang pada saat musim gugur, yaitu Momoji. Apa sih momoji itu??? Momoji adalah kegiatan yang ada di Jepang dalam menikmati perubahan warna-warna daun dari hijau menjadi Kuning, Orange Kecoklatan, Emas atau Kemerahan. Ini moment yang seru dan merupakan pemandangan yang menarik untuk dilihat. Untuk anda yang suka fotografi, pemandangan unik dari momoji ini pasti menjadi obyek foto yang menarik. Jika anda senang selfie, berfoto dengan background momoji juga sangat direkomendasikan.
Nah, dalam liburan musim gugur ini, tripjepang.co.id telah menyiapkan beberapa paket untuk anda pilih yang akan di jadikan destinasi wisata anda, tentunya sesuai dengan keinginan anda. Pelayanan terbaik akan kami siapkan untuk anda dan jadikan liburan anda bersama kami ^_^ . Berikut beberapa paket wisata yang bisa Anda pilih :
- Paket Tour Ke Jepang 3 Hari 2 Malam September / Musim Gugur (Autumn) 2025
- Paket Tour Ke Jepang 4 Hari 3 Malam September / Musim Gugur (Autumn) 2025
- Paket Tour ke Jepang 5 Hari 4 Malam September / Musim Gugur (Autumn) “Tokyo Holiday” 2025
- Paket Tour ke Jepang 6 Hari 5 Malam September / Musim Gugur (Autumn) 2025
- Paket Tour Ke Jepang 7 Hari 6 Malam September / Musim Gugur (Autumn) 2025